IVA Test dan Kryoterapi Bisa Dilakukan di Puskesmas Perawatan Ngletih Kota Kediri

puskesmas_perawatan_ngletih 

Kanker serviks adalah satu dari sekian banyak jenis kanker yg kerap menyerang wanita. Dengan melakukan deteksi sejak dini,peluang kesembuhan kanker serviks dpt meningkat. Sebagai upaya untuk mengurangi angka kematian akibat kanker serviks,pemerintah menyarankan suatu pemeriksaan yg mudah dan murah yaitu IVA test.
Puskesmas Perawatan Ngletih melakukan pelayanan iva dan pap smear setiap hari kamis, apabila dalam pemeriksaan iva tes ditemukan pertumbuhan jaringan yang abnormal, sebagai tindak lanjut dari hasil pemeriksaan IVA positif maka dapat dilakukan tindakan pencegahan dengan krioterapi atau metode pendinginan, tindakan krioterapi dapat menghancurkan lesi pra kanker tanpa tindakan pembedahan, tindakan ini cukup efektif untuk mencegah kanker serviks. Puskesmas Perawatan Ngletih saat ini dapat melayani tindakan krioterapi sebagai tindak lanjut dari pemeriksaan Iva positif, ayo konsultasikan kesehatan reproduksi anda bersama kami melalui PELITA KASIH 0812 5205 8668
@pemkotkediri @dinkes_kotakediri @ykicabangkotakediri @pkkkotakediri @abdullah_abe @feronicas @fauzan_dr @kecamatanpesantren_kediri @kelurahan_tempurejo_kediri @kelurahan.ngletih_kdr @kel_ketami @kelurahan_bawang.kdr @endi_roosi @yohanitan @dwisetyorini332