Lomba Kebersihan dan Germas di Puskesmas Ngletih

puskesmas_perawatan_ngletih

 

Hai sobat kasih
Hari ini, puskesmas ngletih ada kegiatan penilaian lomba kebersihan dan pelaksanaan germas bagi klinik & puskesmas yang diadakan oleh dinas kesehatan kota kediri. Selain menjaga lingkungan tetap bersih, puskesmas kami juga melaksanakan program germas. Kegiatan germas yang ada di wilayah kerja kami antara lain :
Peningkatan aktivitas fisik
Peningkatan perilaku hidup bersih dan sehat
Peningkatan pangan sehat & percepatan perbaikan gizi
Peningkatan pencegahan & deteksi dini
Peningkatan kualitas lingkungan serta
Peningkatan edukasu hidup sehat

Indikator germas tersebut telah masuk dalam program kerja puskesmas ngletih, dimana bertujuan untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat setinggi2nya

--------------------------------
Follow Us
Facebook : Puskesmas Perawatan Ngletih
Instagram : @puskesmas_perawatan_ngletih
Subscribe, Like & Comment
Youtube : Puskesmas Perawatan Ngletih
--------------------------------
@pemkotkediri
@dinkes_kotakediri
@harmonikediri
@endi_roosi
@kecamatanpesantren_kediri
@kelurahan.ngletih_kdr
@kelurahan_tempurejo_kediri
@kel_ketami
@kelurahan_bawang.kdr
@emy_widhy

Video kegiatan lomba kebersihan dan Germas di Puskesmas Ngletih